Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Viral Insiden Mike Tyson Pukuli Penumpang Pesawat, Simak Video dan Kronologinya

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Mike Tyson. (reuters/Lynn Millspaugh/Handout Photo via USA TODAY Sports)
Mike Tyson. (reuters/Lynn Millspaugh/Handout Photo via USA TODAY Sports)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaMike Tyson kembali beraksi dengan pukulan-pukulannya. Tapi, ia melakukannya bukan di ring tinju, tapi di atas pesawat. Video saat dia memukuli penumpang pesawat menjadi viral di media sosial.

Kejadiannya berlangsung Rabu malam, 20 April 2022 dalam pesawat JetBlue yang hendak terbang dari San Francisco ke Miami. Insiden terjadi sebelum pesawat lepas landas.

Belum ada keterangan resmi dari pihak yang terlibat atau dari kepolisian yang menangani kasus itu. Namun dari sejumlah video yang beredar di media sosial bisa direkonstruksi kejadiannya sebagai berikut.

Ketika pesawat hendak terbang, Tyson duduk di samping jendela bersama seorang pria. Di belakangnya ada satu pria yang duduk sendirian, yang kemudian jadi korban pemukulan Tyson.

Pria ini mengabadikan momen-momen sebelum kejadian lewat video yang beredar luas di medsos. Ia sangat antusias karena berada satu pesawat dengan legenda tinju kelas berat itu.

Menurut laporan TMZ Sports, Mike Tyson awalnya oke-oke saja. Dia bahkan sempat berfoto selfie dan meladeni dengan sabar ocehan pria itu. 

Namun, pria yang di belakangnya itu--olah seorang saksi dilukiskan tengah dalam pengaruh minuman--tak mengindahkan permintaan Mike Tyson untuk duduk dengan tenang. Ia terus saja mengoceh.

Perwakilan Mike Tyson bahkan menyebutkan, pria itu sempat malah melemparkan botol ke arah Mike Tyson. Karena itu, Si Leher Beton itu mengamuk. Ia berdiri dari tempat duduknya lalu  melayangkan beberapa pukulan ke pria yang duduk di belakang kursinya. Pria di samping Tyson berusaha menghentikannya.

Dalam video terpisah muncul menunjukkan penumpang di belakang Tyson dengan bekas darah di dahinya. Pria yang merekam video itu berkata: "Anak saya baru saja dipukuli oleh Mike Tyson. Ya, dia mengacau. Hanya mencoba meminta tanda tangan. Aku tidak tahu apa yang terjadi."

Dalam sebuah pernyataan kepada New York Daily News, perwakilan Tyson mengatakan penumpang "agresif" itu "mulai melecehkannya dan melemparkan botol air ke arahnya saat dia duduk di kursinya."

Menurut Daily News, Kepolisian San Francisco dipanggil ke landasan pacu dan menahan dua orang yang terlibat. Korban dirawat di tempat kejadian karena cedera yang tidak mengancam jiwa, tetapi menolak untuk bekerja sama dengan polisi dan hanya memberikan "detail minimal dari insiden tersebut."

Video telah diteruskan ke Kantor Sheriff Kabupaten San Mateo untuk penyelidikan lebih lanjut. Seorang juru bicara kantor sheriff menolak berkomentar ketika dihubungi oleh Daily News.

Mike Tyson disebutkan berada di San Francisco untuk menghadiri festival ganja dan mempromosikan merek ganja miliknya, Tyson 2.0.

THE SUN | TMZ | NEW YORK DAILY NEWS

Baca Juga: Tinju Dunia Akhir Pekan: Tyson Fury Waspadai Pukulan Keras Whyte

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hasil Tinju Dunia: Canelo Alvarez Pertahankan Predikat Juara Sejati, Kalahkan Jaime Munguia

36 menit lalu

Canelo Alvarez. Reuters/Joe Camporeale-USA TODAY Sports
Hasil Tinju Dunia: Canelo Alvarez Pertahankan Predikat Juara Sejati, Kalahkan Jaime Munguia

Canelo Alvarez berhasil mempertahankan predikat juara sejati tinju dunia kelas super middleweight dengan mengalahkan Jaime Munguia.


Bidan Diduga Malpraktik Viral di Medsos, Polres Prabumulih Lakukan Penyelidikan

13 jam lalu

ilustrasi malpraktek. Tempo/Indra Fauzi
Bidan Diduga Malpraktik Viral di Medsos, Polres Prabumulih Lakukan Penyelidikan

Polres Prabumulih sudah melakukan penyelidikan soal dugaan malpraktik seorang bidan yang viral di media sosial.


Terkini Bisnis: Cek Syarat Pendaftaran CPNS Polsuspas, Harta Kekayaan Dirjen Bea Cukai Askolani

1 hari lalu

Peserta mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS formasi Kejaksaan di Kantor Pusat Badan Kepegawaian Negara (BKN), Jakarta, Kamis  9 November 2023. Pemerintah mulai Kamis 9 November melaksanakan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2023 yang diikuti sebanyak 1.853.617 pelamar, sedangkan Seleksi Kompetensi bagi Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (CPPPK) akan dilakukan pada Jumat 10 November. ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso
Terkini Bisnis: Cek Syarat Pendaftaran CPNS Polsuspas, Harta Kekayaan Dirjen Bea Cukai Askolani

Syarat pendaftaran CPNS Kepolisian Khusus Pemasyarakatan (Polsuspas) yang banyak diminati oleh para pelamar dari seluruh Indonesia.


Beredar Video Harvey Moeis Jalan-Jalan Meski Ditahan, Kuasa Hukum: Itu Nyebar Fitnah

1 hari lalu

Sandra Dewi dan Harvey Moeis/Foto: Instagram/Sandra Dewi
Beredar Video Harvey Moeis Jalan-Jalan Meski Ditahan, Kuasa Hukum: Itu Nyebar Fitnah

Kuasa hukum Harvey Moeis dan istrinya Sandra Dewi, Harris Arthur Hedar, membantah kliennya berkeliaran di salah satu pusat pembelanjaan di Jakarta.


Jadi Sorotan, Ternyata Segini Gaji dan Tunjangan Pegawai Bea Cukai

1 hari lalu

Ilustrasi petugas Bea Cukai. Instagram/Beacukairi
Jadi Sorotan, Ternyata Segini Gaji dan Tunjangan Pegawai Bea Cukai

Pegawai Direktorat Jenderal Bea Cukai disorot usai banyak kritikan terkait kinerjanya. Berapa gajinya?


Viral Pria Robek Tas Hermes di Depan Petugas Bea Cukai Karena Tolak Bayar Pajak: Saya Gak Terima..

3 hari lalu

Ilustrasi petugas bea cukai di bandara. Foto : Bea Cukai
Viral Pria Robek Tas Hermes di Depan Petugas Bea Cukai Karena Tolak Bayar Pajak: Saya Gak Terima..

Viral seorang pria yang merobek tas Hermes mewah miliknya di depan petugas Bea Cukai. Bagaimana duduk persoalan sebenarnya?


Arti Kata Pundit yang Viral dalam Dunia Persepakbolaan

4 hari lalu

Pesepak bola Timnas U-23 Indonesia Pratama Arhan Alif berselebrasi usai berhasil mencetak gol melalui penalti ke gawang Timnas U-23 Korea Selatan pada babak perempat final Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, Jumat 26 April 2024. Indonesia memastikan lolos semifinal usai menang adu penalti dengan skor akhir 11-10, dimana sebelumnya kedua tim bermain imbang 2-2. ANTARA FOTO/HO-PSSI
Arti Kata Pundit yang Viral dalam Dunia Persepakbolaan

Ramai istilah pundit dalam dunia sepak bola. Arti kata pundit merujuk pada seseorang yang memiliki keahlian di dunia sepak bola.


Muhammad Ali Tolak Wajib Militer untuk Perang Vietnam, Gelar Tinju Dunianya Dicopot

6 hari lalu

Muhammad Ali saat masih berjaya sebagai juara dunia tinju kelas berat. (thesun.co.uk)
Muhammad Ali Tolak Wajib Militer untuk Perang Vietnam, Gelar Tinju Dunianya Dicopot

Keputusan petinju Muhammad Ali tolak wajib militer berbuntut panjang. Pada 29 April 1967, gelar tinju kelas berat dunia dan lisensi tinjunya dicopot.


Viral Berbagai Kasus Denda Bea Masuk Barang Impor, Sri Mulyani Instruksikan Ini ke Bos Bea Cukai

7 hari lalu

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengunjungi kantor Bea Cukai Bandara Soekarno Hatta pada 27 April 2024. Instagram
Viral Berbagai Kasus Denda Bea Masuk Barang Impor, Sri Mulyani Instruksikan Ini ke Bos Bea Cukai

Sri Mulyani merespons soal berbagai kasus pengenaan denda bea masuk barang impor yang bernilai jumbo dan ramai diperbincangkan belakangan ini.


Jadi Sorotan usai Viral Sepatu Harga Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31,8 Juta, Begini Penjelasan DHL

10 hari lalu

DHL. Istimewa
Jadi Sorotan usai Viral Sepatu Harga Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31,8 Juta, Begini Penjelasan DHL

DHL buka suara perihal viralnya kasus bea masuk jumbo yang dikenakan untuk sepasang sepatu impor.