Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Arsenal Melanjutkan Kontrak Takehiro Tomiyasu, Simak Perjalanan Karier Pesepak Bola Jepang Ini

image-gnews
Pemain Arsenal, Takehiro Tomiyasu. REUTERS/David Klein
Pemain Arsenal, Takehiro Tomiyasu. REUTERS/David Klein
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Arsenal telah mengumumkan perpanjangan kontrak bek asal Jepang, Takehiro Tomiyasu pada Rabu, 20 Maret 2024."Takehiro Tomiyasu telah menandatangani kontrak jangka panjang dengan Arsenal," tulis Arsenal di situs web,ndikutip dari Antara. Meski menyebut kontrak jangka panjang, Arsenal tak memberi informasi tentang durasinya. 

Karier Takehiro Tomiyasu 

1. Awal Karier

Dikutip dari Transfermarkt, Takehiro Tomiyasu lahir di Fukuoka, Jepang, pada 5 November 1998. Mulanya, ia mengenyam pendidikan di tim junior Avispa Fukuoka. Penampilannya yang menonjol di level klub muda membantunya mendapat kesempatan di tim senior.

Pada 2016, ia membuat debutnya di J.League bersama klub Avispa Fukuoka. Ia bersama Avispa Fukuoka memainkan 10 pertandingan dan mencetak satu gol.

2. Eropa

Dikutip dari Skor.id, pada 2018, Tomiyasu pindah ke Belgia untuk bergabung dengan klub Sint-Truiden di Liga Pro Jupiler. Di sana, dia menonjol sebagai salah satu bek terbaik di liga, dengan kemampuannya yang andal dalam pertahanan dan serangan. Ia memperkuat Sint-Truiden selama dua musim dan berhasil mencatatkan 41 pertandingan dan satu assist

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pada musim panas 2019, Tomiyasu bergabung dengan klub Italia, Bologna FC. Pindah ke Serie A adalah langkah besar dalam kariernya. Catatannya cukup menjanjikan selama dua tahun memperkuat Bologna. Ia menjadi bek Bologna dengan gol dan assist sejak musim 2019-2020. Penampilannya itu membuat Arsenal terpincut untuk merekrutnya pada hari terakhir bursa transfer 2021-2022.

Kepindahan Tomiyasu ke Emirates juga membuat Avispa Fukuoka kecipratan untung. Dari transfer ini, tim J.League tersebut diperkirakan juga menerima kucuran dana sebesar 460 ribu Euro  atau sekitar Rp 7,8 miliar sebagai bonus dari klausul kontrak Takehiro Tomiyasu saat bersama Bologna.

3. Karier bersama Timnas Jepang

Tomiyasu juga telah menjadi bagian integral dari timnas Jepang. Dia telah tampil dalam berbagai turnamen internasional, termasuk Piala Asia AFC dan Piala Dunia 2022. 

Tomiyasu telah menjadi langganan di timnas Jepang sejak kelompok umur 18 tahun. Kini Tomiyasu telah mengemas 23 caps bersama timnas senior. Ia juga memperkuat timnas saat berlaga di Olimpiade Tokyo 2020.

ANTARA | SKOR.ID | TRANSFERMARKT

Pilihan Editor: Liga Inggris: Arsenal Resmi Perpanjang Kontrak Takehiro Tomiyasu

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Arsenal Kalahkan Chelsea 5-0, Peran Kai Havertz Jadi Sorotan

3 hari lalu

Pemain Arsenal, Kai Havertz merayakan gol ketiga mereka saat bertanding melawan Chelsea dalam Liga Premier Inggris, di Emirates Stadium, London, Inggrs, 23 April 2024. Reuters/Matthew Childs
Arsenal Kalahkan Chelsea 5-0, Peran Kai Havertz Jadi Sorotan

Dua gol Kai Havertz dalam kemenangan 5-0 Arsenal atas Chelsea menghidupkan harapan meraih gelar juara Liga Inggris musim ini.


Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Chelsea 5-0, Ben White dan Kai Havertz Bikin Brace

3 hari lalu

Arsenal. REUTERS/Dylan Martinez
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal Kalahkan Chelsea 5-0, Ben White dan Kai Havertz Bikin Brace

Arsenal kokoh di puncak klasemen Liga Inggris seusai mengalahkan Chelsea dengan skor 5-0.


Prediksi Arsenal vs Chelsea di Laga Tunda Liga Inggris Malam Ini

4 hari lalu

Pemain Arsenal Gabriel melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Crystal Palace dalam pertandingan Liga Inggris di Stadion Emirates, London, 20 Januari 2024. Arsenal berhasil gilas tamunya Crystal Palace dengan skor 5-0. Action Images via Reuters/Andrew Boyers
Prediksi Arsenal vs Chelsea di Laga Tunda Liga Inggris Malam Ini

Simak kabar kedua tim menjelang derby London Arsenal vs Chelsea di Liga Inggris, serta perkiraan susunan pemain dan prediksi pertandingan.


Rekap Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-34: Arsenal dan Liverpool Ketat di Dua Besar

5 hari lalu

Logo Liga Inggris.
Rekap Hasil dan Klasemen Liga Inggris Pekan Ke-34: Arsenal dan Liverpool Ketat di Dua Besar

Arsenal dan Liverpool bersaing ketat di posisi dua besar klasemen Liga Inggris setelah kembali ke jalur kemenangan pada pekan ke-34.


Arsenal Rebut Puncak Klasemen Liga Inggris usai Kalahkan Wolves 2-0, Apa Kata Mikel Arteta?

6 hari lalu

Pelatih Arsenal, Mikel Arteta. | REUTERS/Andrew Boyers.
Arsenal Rebut Puncak Klasemen Liga Inggris usai Kalahkan Wolves 2-0, Apa Kata Mikel Arteta?

Arsenal merebut puncak klasemen Liga Inggris setelah menang 2-0 di markas Wolves. Simak komentar Mikel Arteta seusai laga.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan ke-33: Arsenal Kalahkan Wolves 2-0 dan Berhasil Kudeta Man City

6 hari lalu

Pemain Arsenal, Martin Odegaard melakukan selebrasi. Reuters/Andrew Boyers
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris Pekan ke-33: Arsenal Kalahkan Wolves 2-0 dan Berhasil Kudeta Man City

Gol-gol dari Leandro Trossard dan Martin Odegaard memberikan Arsenal kemenangan 2-0 di kandang Wolves pada pekan ke-33 Liga Inggris.


Arsenal Bisa Fokus Berburu Gelar Liga Inggris Usai Tersingkir dari Liga Champions

7 hari lalu

Ekspresi manajer Arsenal Mikel Arteta dan manajer Manchester City Pep Guardiola dalam pertandingan Liga Inggris di Etihad Stadium pada Minggu, 31 Maret 2024. REUTERS/Carl Recine.
Arsenal Bisa Fokus Berburu Gelar Liga Inggris Usai Tersingkir dari Liga Champions

Bagaimana Mikel Arteta menakar peluang Arsenal meraih gelar Liga Inggris musim ini?


Bandara Dubai Mulai Beroperasi, tapi Wisatawan Harus Siap Penerbangan Delay

8 hari lalu

Orang-orang mengantri di konter check-in setelah hujan badai melanda Dubai, menyebabkan penundaan di Bandara Internasional Dubai, di Dubai, Uni Emirat Arab, 17 April 2024. REUTERS/Staf
Bandara Dubai Mulai Beroperasi, tapi Wisatawan Harus Siap Penerbangan Delay

Bandara Internasional Dubai sudah menerima penerbangan di Terminal 1, maskapai Emirates juga membuka sudah check-in sejak Kamis siang.


Bayern Munchen Lolos ke Semifinal Liga Champions dengan Depak Arsenal, Thomas Tuchel: Kami Layak Menang

9 hari lalu

Pelatih Bayern Munchen Thomas Tuchel. REUTERS
Bayern Munchen Lolos ke Semifinal Liga Champions dengan Depak Arsenal, Thomas Tuchel: Kami Layak Menang

Bayern Munchen melakukan penebusan. Mereka lolos ke semifinal Liga Champions, beberapa hari setelah gagal mempertahankan gelar juara Liga Jerman.


Begini Kata Mikel Arteta setelah Arsenal Disingkirkan Bayern Munchen di Perempat Final Liga Champions

9 hari lalu

Pelatih Arsenal, Mikel Arteta. REUTERS/Phil Noble
Begini Kata Mikel Arteta setelah Arsenal Disingkirkan Bayern Munchen di Perempat Final Liga Champions

Langkah Arsenal terhenti di perempat final Liga Champions setelah kalah 0-1 saat berlaga di kandang Bayern Munchen. Apa kata Mikel Arteta?