Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Daftar Pemain Jakarta Elektrik PLN, 'Ratu' Bola Voli Putri yang Berusaha Bangun dari Tidur di Proliga 2024

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Jakarta Elektrik PLN.
Jakarta Elektrik PLN.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Klub bola voli putri Jakarta Elektrik PLN menatap Proliga 2024 dengan semangat kebangkitan. "Ratu" sektor putri ini ingin bangun setelah lama kehilangan kecemerlangannya. 

Pertama kali berdiri pada tahun 2004, Jakarta Elektrik PLN mulai mengikuti kompetisi Proliga di tahun yang sama. Mereka kemudian mampu mencicipi enam gelar juara pada ajang turnamen voli profesional Indonesia tersebut, menjadi tim paling sering juara hingga kini.

Memulai musim perdana dengan mulus usai menjadi juara pada tahun 2004, Jakarta Elektrik PLN terus mengukir gelar di tahun 2009, 2011 dan tiga gelar juara dalam tiga tahun berturut-turut tepatnya pada tahun 2015 hingga 2017.

Selain sudah mencicipi enam gelar juara, Jakarta Elektrik PLN juga tercatat sepuluh kali menembus babak final Proliga. Meski dalam empat babak final harus berpuas menjadi runner-up tepatnya pada tahun 2005, 2008, 2010 dan 2012.

Jakarta Elektrik PLN kini masih memegang mahkota ratu Proliga dengan menjadi tim tersukses selama bergulir kompetisi yang sudah ada sejak tahun 2002 tersebut.

Memasuki dekade tahun 2020, sang ratu Proliga seperti kehilangan keganasannya menguasai kompetisi. Capaian tertinggi usai memperoleh gelar juara pada tahun 2017 dari tim dengan seragam khas biru dan kuning tersebut adalah menjadi peringkat ketiga pada tahun 2019.

Bahkan di musim kompetisi 2022 dan 2023, sang ratu gagal menembus babak final four dan menjadi bulan-bulanan sepanjang babak fase grup.

Wajah Baru, Bangun dari tidur

Menandai dua dekade berdirinya klub, Jakarta Elektrik PLN mengusung semangat pembaharuan dengan mengubah wajah tim mulai dari logo klub hingga perombakan skuad.

Dengan mempertahankan dominasi warna yang tetap kuning dan biru, warna kuning mempunyai filosofi kegembiraan, semangat dan harapan sedangkan warna biru melambangkan kepercayaan keandalan dan stabilitas. Jakarta Elektrik PLN juga mempertahankan logo dengan bentuk perisai yang melambangkan perjuangan, pertahanan dan perlindungan, sedangkan lambang petir menggambarkan energi dan kekuatan.

Di tahun ke-20 ini, Jakarta Elektrik PLN akan membangun tim melalui kombinasi antar pemain, pelatih dan manajemen. Bahkan di musim ini, terjadi perombakan manajemen yang dipersiapkan untuk membawa Jakarta Elektrik PLN kembali bangun di Proliga.

Dengan ditangani oleh tangan dingin pelatih asal Thailand, Chamnan Dokmai yang meramu tim dengan komposisi skuad berpengalaman dengan pemain junior.

“Melihat persiapan pemain yang begitu matang, ditambah hadirnya pemain-pemain berpengalaman dan junior, kami berharap Jakarta Electric PLN bisa menggebrak Proliga 2024. Saat ini, fokus kami adalah lolos empat besar. Kami optimistis bisa mewujudkannya,” kata Direktur Utama PLN, Darmawan Prasodjo.

Selanjutnya: Ada Yolla Yuliana di jajaran pemain timnas

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Hasil Proliga 2024: Palembang Bank SumselBabel Buat Kejutan, Kalahkan Jakarta STIN BIN 3-2

2 jam lalu

Palembang Bank SumselBabel. (PBVSI/Proliga)
Hasil Proliga 2024: Palembang Bank SumselBabel Buat Kejutan, Kalahkan Jakarta STIN BIN 3-2

Tim bola voli putra Palembang Bank SumselBabel membuat kejutan dengan mengalahkan tim bertabur bintang Jakarta STIN BIN di Proliga 2024.


Hasil Proliga 2024: Giovanna Milana Absen, Pertamina Enduro Ditekuk Popsivo Polwan

12 jam lalu

Jakarta Popsivo Polwan. (PBVSI/Proliga)
Hasil Proliga 2024: Giovanna Milana Absen, Pertamina Enduro Ditekuk Popsivo Polwan

Tim putri Jakarta Popsivo Polwan berhasil mengalahkan Jakarta Pertamina Enduro, yang tak diperkuat Gia, dengan skor 3-0 dalam lanjutan Proliga 2024.


Jadwal Proliga 2024 Sabtu 4 Mei: 3 Laga Live, Termasuk Aksi Jakarta Pertamina Enduro dan STIN BIN

21 jam lalu

Pemain Jakarta Pertamina Enduro, Poli Shemanova dan Giovanna
Jadwal Proliga 2024 Sabtu 4 Mei: 3 Laga Live, Termasuk Aksi Jakarta Pertamina Enduro dan STIN BIN

Jadwal Proliga 2024 akan kembali hadir pada Sabtu, 4 Mei 2024. Tiga pertandingan akan berlangsung di GOR Jatidiri, Semarang.


Hasil Proliga 2024: Jakarta Bhayangkara Presisi Kalahkan Jakarta Pertamina Pertamax 3-1

1 hari lalu

Tim bola voli Jakarta Bhayangkara Presisi. (PBVSI/Proliga)
Hasil Proliga 2024: Jakarta Bhayangkara Presisi Kalahkan Jakarta Pertamina Pertamax 3-1

Tim bola voli putra Jakarta Bhayangkara Presisi kembali ke jalur kemenangan di arena Proliga 2024, dengan mengalahkan Jakarta Pertamina Pertamax 3-1.


Hasil Proliga 2024: Bandung Bjb Tandamata Kalahkan Jakarta Livin Mandiri, Raih 3 Kemenangan Beruntun

1 hari lalu

Pevoli putri Bandung bjb Tandamata. ANTARA FOTO/Makna Zaezar
Hasil Proliga 2024: Bandung Bjb Tandamata Kalahkan Jakarta Livin Mandiri, Raih 3 Kemenangan Beruntun

Tim bola voli Bandung Bjb Tandamata meraih tiga kemenangan berturut-turut di arena Proliga 2024, setelah mengalahkan Jakarta Livin Mandiri.


Megawati Hangestri 2 Kali Main, Jakarta BIN Terus Kalah di Proliga 2024: Simak Perbandingan Statistiknya

1 hari lalu

Pemain Jakarta BIN, Megawati Hangestri. (PBVSI/Proliga)
Megawati Hangestri 2 Kali Main, Jakarta BIN Terus Kalah di Proliga 2024: Simak Perbandingan Statistiknya

Megawati Hangestri belum mampu menunjukan sihirnya di Proliga 2024. Dalam dua laga yang dia ikuti, Jakarta BIN terus kalah.


Hasil Proliga 2024: Megawati Hangestri Kembali Gagal Bantu Jakarta BIN Hindari Kekalahan, Ditekuk Jakarta Popsivo

1 hari lalu

Megawati Hangestri dan para pemain Jakarta BIN di Proliga 2024. (PBVSI/Proliga)
Hasil Proliga 2024: Megawati Hangestri Kembali Gagal Bantu Jakarta BIN Hindari Kekalahan, Ditekuk Jakarta Popsivo

Tim bola voli putri Jakarta BIN menelan kekalahan untuk kedua kalinya di arena Proliga 2024, kali ini dari Jakarta Popsivo.


Jadwal Proliga 2024 Jumat 3 Mei: 3 Laga Live, Termasuk Aksi Megawati Hangestri Bersama Jakarta BIN

2 hari lalu

Jakarta BIN saat berlaga di Proliga 2024. (PBVSI/Proliga)
Jadwal Proliga 2024 Jumat 3 Mei: 3 Laga Live, Termasuk Aksi Megawati Hangestri Bersama Jakarta BIN

Jadwal bola voli Proliga 2024 Jumat, 3 Mei, akan menampilkan 3 pertandingan, termasuk aksi Megawati Hangestri bersama Jakarta BIN.


Proliga 2024: Giovanna Milana Sumbang Poin Tertinggi, Jakarta Pertamina Enduro Kalahkan Jakarta Electric PLN

2 hari lalu

Jakarta Pertamina Enduro. (Proliga/PBVSI)
Proliga 2024: Giovanna Milana Sumbang Poin Tertinggi, Jakarta Pertamina Enduro Kalahkan Jakarta Electric PLN

Giovanna Milana alias Gia membawa tim bola voli putri Jakarta Pertamina Enduro mengalahkan Jakarta Electric PLN di pekan kedua Proliga 2024.


Kalahkan LaVani, Tim Bola Voli Putra Jakarta STIN BIN Rebut Puncak Klasemen Proliga 2024

2 hari lalu

Jakarta STIN BIN (kanan) mengalahkan Jakarta LavAni dalam laga Proliga 2024 di Semarang, 2 Mei. (PBVSI/Proliga)
Kalahkan LaVani, Tim Bola Voli Putra Jakarta STIN BIN Rebut Puncak Klasemen Proliga 2024

Tim bola voli putra Jakarta STIN BIN merebut puncak klasemen sementara PLN Mobile Proliga 2024 setelah mengalahkan Jakarta LavAni.