Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Indra Sjafri Jadikan Momen 17 Agustus untuk Tambah Motivasi Timnas Indonesia U-20 Sebelum Tampil di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025

image-gnews
Pelatih Timnas U-20 Indonesia Indra Sjafri. TEMPO/Randy
Pelatih Timnas U-20 Indonesia Indra Sjafri. TEMPO/Randy
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -Pelatih Timnas Indonesia U-20 Indra Sjafri ingin menjadikan momentum HUT RI ke-79 yang jatuh pada hari ini Sabtu, 17 Agustus 2024 sebagai upaya untuk menambah motivasi para pemain sebelum berlaga di kualifikasi Piala Asia U-20 2025. Untuk itu, pihaknya pun menggelar upacara sebelum memulai latihan di Stadion Madya Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat.

"Bagi Timnas U-20, ini momentum tambahan motivasi sebelum bermain di Kualifikasi Piala Asia U-20 nanti di bulan September dan kalau lolos, kami ke Piala Asia. mudah-mudahan momentum yang ini bisa menyemangati kita dan dengan izin Allah SWT, Indonesia lolos ke Piala Dunia U-20 2025," ujar dia dikutip dari laman resmi PSSI.

Kegiatan tersebut dipimpin oleh Kadek Arel. Sementara itu pelatih Indra Sjafri didapuk sebagai pembina upacara. Berbeda dari upacara pada umumnya, bendera Merah Putih tidak dikibarkan, tetap dibentangkan oleh empat pemain Timnas U-20 Indonesia. Mereka adalah Dony Tri Pamungkas, Sulthan Zaky, Muhammad Ragil, dan Ji Da Bin.

Dalam upacara 17 Agustus itu, para pemain Timnas Indonesia U-20 turut  menyanyikan lagu 'Mengheningkan Cipta' yang dipandu oleh bek Iqbal Gwijangge. Setelah kegiatan selesai, skuad Garuda Nusantara membentuk lingkaran membentangkan bendera Merah Putih di tengahnya sambil berteriak "Garuda Nusantara, Merdeka!"

Indra mengungkapkan alasan dinyanyikannya lagu sesi mengheningkan cipta menjadi salah satu momen sakral untuk mengenang jasa pahlawan, termasuk juga pahlawan sepak bola dan orang tua pemain. "Proses mengheningkan cipta untuk para pahlawan secara umum, juga para pahlawan sepak bola yang telah mendahului kita, dan juga kepada orang tua mereka."

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Saya berharap kita tidak boleh serta jangan pernah lupakan jasa para pahlawan bangsa kita. Baik itu yang mendirikan bangsa ini, baik itu di bidang sepak bola atau lainnya. Kami dari bidang sepak bola pasti mengingat jasa-jasa pahlawan sepak bola yang ada di Indonesia," kata pelatih berusia 61 tahun itu menambahkan.

Timnas Indonesia U-20 akan menghadapi kualifikasi Piala Asia U-20 2025 pada 25-29 September 2024 di Jakarta. Anak asuh Indra Sjafri tergabung dalam grup F bersama Yaman, Timor Leste, dan Maladewa. Sebelum tampil dalam ajang tersebut, Garuda Nusantara akan mengikuti turnamen uji coba Seoul Earth On Us Cup melawan Argentina, Korea Selatan, dan Thailand.

Pilihan Editor: Shin Tae-yong: Kedatangkan Asisten Pelatih Yeom Ki-hun untuk Atasi Sisi Terlemah Timnas Indonesia

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pianis Ananda Sukarlan Menghibur Tamu Undangan di Resepsi Diplomatik KBRI Helsinki HUT RI ke-79

4 hari lalu

Pianis Ananda Sukarlan tampil di acara resepsi diplomatik perayaan HUT RI ke-79 yang digelar oleh Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) Helsinki pada 11 September 2024. Sumber: dokumen KBRI Finlandia
Pianis Ananda Sukarlan Menghibur Tamu Undangan di Resepsi Diplomatik KBRI Helsinki HUT RI ke-79

Dalam acara resepsi diplomatik perayaan HUT RI ke-79 yang digelar oleh KBRI Finlandia, Ananda Sukarlan tampil memukai lewat permainan pianonya.


Menteri Luar Negeri Belanda Hadir di Resepsi Diplomatik HUT RI ke-79

4 hari lalu

Acara Resepsi Diplomatik HUT RI di Belanda pada 12 September 2024. Sumber: dokumen KBRI Den Haag.
Menteri Luar Negeri Belanda Hadir di Resepsi Diplomatik HUT RI ke-79

Menteri Luar Negeri Belanda Caspar Veldkamp datang ke acara resepsi diplomatik HUT RI ke-79 yang digelar KBRI Den Haag


Timnas Indonesia U-20 Bersiap Tampil di kualifikasi Piala Asia U-20 2025, Kadek Arel Priyatna: Kami Belum Maksimal

10 hari lalu

Pesepak bola Timnas Indonesia Kadek Arel Priyatna. ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan
Timnas Indonesia U-20 Bersiap Tampil di kualifikasi Piala Asia U-20 2025, Kadek Arel Priyatna: Kami Belum Maksimal

Kapten TImnas Indonesia U-20, Kadek Arel Priyatna, mengungkap persiapan ke kualifikasi Piala Asia U-20 2025.


Meshaal Osman Petik Pelajaran Usai Timnas Indonesia U-20 Hanya Sekali Menang di Seoul Earth on Us Cup 2024

15 hari lalu

Pemain timnas U-20 Indonesia Meshaal Hamzah Basier Osman saat ditemui di Lapangan A Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Jumat, 9 Februari 2024. TEMPO/Randy
Meshaal Osman Petik Pelajaran Usai Timnas Indonesia U-20 Hanya Sekali Menang di Seoul Earth on Us Cup 2024

Meshaal Osman tak ambil pusing dengan hasil minor Timnas Indonesia U-20 di Seoul Earth on Us Cup 2024.


Indra Sjafri Pastikan Fisik Pemain Timnas Indonesia U-20 Tak Bermasalah Usai Jadwal Padat di Korea

15 hari lalu

Pelatih Timnas U-19 Indonesia Indra Sjafri (keempat kiri) memberikan arahan saat memimpin latihan jelang pertandingan semifinal ASEAN U-19 Boys Championship atau AFF U-19 di Lapangan THOR, Surabaya, Jawa Timur, Jumat 26 Juli 2024. Timnas Indonesia akan bertemu Malaysia dalam semifinal ASEAN U-19 Boys Championship atau AFF U-19 di Stadion Gelora Bung Tomo pada Sabtu (27/7). ANTARA FOTO/Rizal Hanafi
Indra Sjafri Pastikan Fisik Pemain Timnas Indonesia U-20 Tak Bermasalah Usai Jadwal Padat di Korea

Pelatih Timnas Indonesia U-20 Indra Sjafri menilai Seoul Earth on Us Cup 2024 menjadi simulasi pertandingan kualifikasi Piala Asia U-20 2024.


Indra Sjafri Akui Timnas U-20 Indonesia Banyak Kekurangan Usai Tampil di Seoul Earth on Us Cup 2024

15 hari lalu

Timnas Indonesia U-20 vs Korea Selatan dalam pertandingan Seoul Earth On Us Cup 2024, Minggu, 1 September 2024. Cuplikan tayangan Indosiar
Indra Sjafri Akui Timnas U-20 Indonesia Banyak Kekurangan Usai Tampil di Seoul Earth on Us Cup 2024

Indra Sjafri memetik pelajaran berharga dari Seoul Earth on Us Cup 2024 untuk mempersiapkan Timnas U-20 Indonesia menghadapi kualifikasi Piala Asia U-20 2025.


Timnas Indonesia U-20 Hanya Sekali Menang di Seoul Earth on Us Cup 2024, Apa Kata Indra Sjafri?

16 hari lalu

Pelatih Timnas U-20 Indonesia Indra Sjafri. TEMPO/Randy
Timnas Indonesia U-20 Hanya Sekali Menang di Seoul Earth on Us Cup 2024, Apa Kata Indra Sjafri?

Pelatih Timnas Indonesia U-20 Indra Sjafri menilai tim asuhannya mendapat banyak pengalaman dengan mengikuti turnamen Seoul Earth on Us Cup 2024.


Hasil Seoul Earth on Us Cup 2024: Timnas U-20 Indonesia vs Korea Selatan, Skor Akhir 0-3

16 hari lalu

Timnas Korea Selatan bersalaman dengan Timnas Indonesia U-20, setelah menang dalam pertandingan Seoul Earth On Us Cup 2024, Minggu, 1 September 2024. Cuplikan tayangan Indosia
Hasil Seoul Earth on Us Cup 2024: Timnas U-20 Indonesia vs Korea Selatan, Skor Akhir 0-3

Timnas U-20 Indonesia mencatat kekalahan kedua di Seoul Earth on Us Cup 2024 saat menghadapi tim tuan rumah Korea Selatan di laga terakir turnamen.


Hasil Timnas U-20 Indonesia vs Korea Selatan: Babak 1 Skor 0-3

16 hari lalu

Timnas Indonesia U-20 vs Korea Selatan dalam pertandingan Seoul Earth On Us Cup 2024, Minggu, 1 September 2024. Cuplikan tayangan Indosiar
Hasil Timnas U-20 Indonesia vs Korea Selatan: Babak 1 Skor 0-3

Timnas U-20 Indonesia kecolongan dua gol dari skema sepak pojok di babak pertama saat menghadapi Korea Selatan di Seoul Earth on Us Cup 2024.


Jadwal Bola Malam Ini, Minggu 1 September 2024: Liga Inggris, Liga Spanyol, Liga Italia; Juga Ada Timnas Indonesia U-20

16 hari lalu

Ilustrasi sepak bola. REUTERS/Yves Herman
Jadwal Bola Malam Ini, Minggu 1 September 2024: Liga Inggris, Liga Spanyol, Liga Italia; Juga Ada Timnas Indonesia U-20

Jadwal bola Minggu malam ini, 1 September 2024, menampilkan Liga Inggris, Liga Spanyol, Liga Italia, Liga Jerman, Liga Prancis, dan Timnas Indonesia.