Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hasil Pertandingan Ekshibisi Tenis Meja: Abdel Achrian Kalahkan Desta, Skor 4-1

image-gnews
Tangkapan layar pertandingan antara Abdel (atas) dan Desta (bawah) pada Minggu, 6 Februari 2022. (YOUTUBE VINDES)
Tangkapan layar pertandingan antara Abdel (atas) dan Desta (bawah) pada Minggu, 6 Februari 2022. (YOUTUBE VINDES)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pertandingan tenis meja antara dua figur publik, Abdel Achrian dan Deddy Mahendra Desta, digelar pada Ahad, 6 Februari 2022. Dalam laga yang menggunakan format Best of Seven di GBK Arena, Abdel berhasil mengalahkan Desta dengan skor 4-1.

Abdel sempat memimpin di awal set pertama. Selebriti yang terkenal sebagai pelawak ini sudah unggul 3-0 dengan cepat. Namun, Desta tak ingin menyerah begitu saja. Sahabat Vincent Rompies ini berhasil membalik keadaan dan unggul di pertengahan set.

Pertandingan berjalan makin seru saat kedua pemain berbagi angka 10-10. Desta akhirnya merebut set pertama dengan keunggulan 11-10. Tertinggal di set pertama, Abdel mencoba menyamakan kedudukan di set kedua. Berbekal ketenangan dan keunggulan teknik yang dimilikinya, Abdel berhasil mengungguli Desta.

Sebaliknya, Desta justru sering melakukan kesalahan sendiri yang berujung bertambahnya poin Abdel. Alhasil, Abdel merebut set kedua sekaligus menyamakan kedudukan.

Desta mengulangi kesalahan yang sama di set ketiga. Sempat unggul, Desta justru sering melakukan kesalahan sendiri. Abdel pun menambah keunggulannya menjadi 2-1 usai merebut set ketiga dengan skor 11-6.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Desta gagal keluar dari tekanan. Hasilnya, Abdel berhasil merebut kemenangan di set keempat. Di gim penentuan, Abdel berhasil mendominasi. Kegagalan Desta menyeberangkan bola membuat Abdel berhasil mengemas skor 11-5 di set kelima.

Dengan hasil tersebut, Abdel pun memenangi laga dengan skor 4-1 dan berhak atas hadiah berupa voucher Traveloka senilai Rp 10 juta. Pertandingan tersebut disiarkan secara langsung lewat kanal YouTube VINDES.

Baik Abdel maupun Desta dikabarkan telah mempersiapkan pertandingan layaknya pertandingan profesional. Warganet juga antusias menyambutnya sebagai "Pertandingan Abad Ini". Keriuhan tagar #VindesSport di Twitter dan jumlah penonton di YouTube yang mencapai 250 ribu lebih dianggap menjadi bukti.

Baca juga : Menurut Studi 3 Olahraga Ini dapat Meningkatkan Usia Harapan Hidup

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Olahraga Jalan Sehat vs Berlari, Apa Plus Minusnya?

36 menit lalu

Ilustrasi pria berolahraga atau berlari. shutterstock.com
Olahraga Jalan Sehat vs Berlari, Apa Plus Minusnya?

Buat menjaga kebugaran, bisa memilih olahraga berlari atau jalan sehat, memiliki manfaatnya masing-masing, namun juga memiliki beberapa kekurangan.


Aturan Cuci Muka yang Dianjurkan Dermatolog, Wajib usai Olahraga

1 jam lalu

Ilustrasi cuci muka
Aturan Cuci Muka yang Dianjurkan Dermatolog, Wajib usai Olahraga

Empat dermatolog menyarankan cuci muka dua kali sehari. Namun, frekuensi juga tergantung jenis kulit serta aktivitas harian.


8 Jenis Olahraga untuk Penderita Hipertensi

4 hari lalu

Ilustrasi dua orang sedang berolahraga (Sumber: freepik)
8 Jenis Olahraga untuk Penderita Hipertensi

Tekanan darah tinggi atau hipertensi dapat diatasi dan dikelola dengan gaya hidup sehat, termasuk melakukan jenis olahraga yang tepat.


5 Rekomendasi Tempat Main Gokart di Jakarta dan Sekitarnya yang Seru

5 hari lalu

Pembalap gokart belia, Sergio Noor (depan) beraksi dalam Kejuaraan Gokart X30 South East Asia di Sepang, Malaysia, Minggu 1 Juli 2018. (Riser ShaDaff Motorsport)
5 Rekomendasi Tempat Main Gokart di Jakarta dan Sekitarnya yang Seru

Jika bingung menghabiskan akhir pekan di mana, Anda bisa pergi ke tempat main gokart di Jakarta dan sekitarnya. Ini rekomendasi dan biayanya.


8 Cara Sederhana Mencegah Stres

6 hari lalu

Ilustrasi stres. TEMPO/Subekti
8 Cara Sederhana Mencegah Stres

Berikut ini adalah beberapa cara sederhana untuk mencegah stres dalam kehidupan sehari-hari.


Yang Perlu Diperhatikan Penderita Diabetes sebelum Olahraga

7 hari lalu

Ilustrasi wanita lelah usai berolahraga. Freepik.com/Drazen Zigic
Yang Perlu Diperhatikan Penderita Diabetes sebelum Olahraga

Ada sejumlah persiapan yang perlu dilakukan penderita diabetes sebelum memulai latihan fisik. Berikut penjelasannya.


Begini Cara Menurunkan Berat Badan Tanpa Olahraga

7 hari lalu

Ilustrasi berat badan. Shutterstock
Begini Cara Menurunkan Berat Badan Tanpa Olahraga

Ada beberapa cara yang dapat membantu menurunkan berat badan tanpa olahraga. Salah satunya dengan menjaga pola makan yang sesuai.


SuperPark, Destinasi Wisata Keluarga yang Aktif dan Dinamis Asal Finlandia Kini Hadir di Indonesia

8 hari lalu

Salah satu wahana permainan di SuperPark Pondok Indah
SuperPark, Destinasi Wisata Keluarga yang Aktif dan Dinamis Asal Finlandia Kini Hadir di Indonesia

Wisata keluarga seluas kurang lebih 20.000 meter persegi di Street Gallery Pondok Indah Mall hadir bersama Pororo Park.


5 Cara Meningkatkan Kualitas Ereksi secara Alami

11 hari lalu

Ilustrasi seks
5 Cara Meningkatkan Kualitas Ereksi secara Alami

Beberapa cara alami dapat membantu meningkatkan kekuatan dan durasi ereksi tanpa harus mengandalkan obat-obatan.


Inilah Olahraga yang Baik untuk Penderita Asma

11 hari lalu

Ilustrasi anak asma. Pexel/Cottonbro
Inilah Olahraga yang Baik untuk Penderita Asma

Meskipun menderita asma, seseorang tidak dianjurkan meninggalkan kegiatan olahraga sama sekali.