Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Serba-serbi Alex Pereira Petarung Mempertahankan Gelar Light Heavyweight

image-gnews
Alex Pereira. (Instagram/@ufc)
Alex Pereira. (Instagram/@ufc)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Alex Pereira mempertahankan gelar kelas berat ringan UFC yang kedua, yang menjadi tajuk utama UFC 303 di Las Vegas pada Ahad, 30 Juni 2024. Pereira bertemu Jiri Prochazka dan mengalahkan petarung Ceko itu melalui serangan tendangan.

Tentang Alex Pereira

1. Latihan

Dikutip dari Tapology, Alexsandro Pereira atau Alex Pereira atlet bela diri campuran dan kickboxer asal Brasil. Dia lahir di Sao Bernardo do Campo, Sao Paolo pada 7 Juli 1987. Pada usia 12 tahun, ia sempat bekerja di bengkel mekanik.

Pada 2009, ia memulai latihan kickboxing untuk berhenti dari kecanduan alkohol. Pada 2013, nama Pereira menjadi terkenal ketika dia menjuarai WAKO Pro Kickboxing Pan-American. Di kejuaraan WAKO World Kickboxing, dia mendapat medali perak dan kalah dari Sergej Maslobejov di final.

2. WGP

Dia berkompetisi dalam promosi seperti SuperKombat, It's Showtime, Jungle Fight, WGP Kickboxing dan menandatangani kontrak dengan Glory pada 2014. Dikutip dari Fight Matrix, Pereira menjalani pertarungan pro MMA pertamanya pada 24 Oktober 2015, ia kalah dari Quemuel Ottoni dengan kuncian di ronde ke-3.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pereira berkompetisi di Glory Kickboxing sebanyak 15 kali, unggul 11 - 4, memperoleh kemenangan penting atas Sahak Parparyan, Dustin Jacoby, Simon Marcus dua kali, Yousri Belgaroui dua kali, Jason Wilnis, dan Artem Vakhitov. Dia menjadi Juara WGP Kickboxing Middleweight 2015 dan  Glory World Middleweight Championship 2017.

3. Kemenangan

Dia juga meraih 2 kemenangan atas Juara Kelas Menengah UFC Israel Adesanya, saat mereka bertarung di promosi Cina - Glory Of Heroes pada 2016 dan 2017. Pada 2021, rekor kickboxing dia adalah 33 - 7, dengan 21 kemenangan melalui penghentian.

Dikutip dari Insight Newsgh, Pereira melakukan debut  seni bela diri campuran atau mixed martial arts (MMA). Pada 2021, Pereira debut di Ultimate Fighting Championship atau UFC, promotor MMA yang  berbasis di Las Vegas, Nevada, Amerika Serikat.

Pereira menang dua pertarungan pertamanya di UFC. Debut pertamanya mengalahkan Andreas Michailidis melalui TKO dan mendapat penghargaan Performance of the Night di UFC 268.

Ia pernah mengalahkan Bruno Silva di UFC Fight Night 203. Pada 2022, Pereira kembali menang KO di ronde pertama setelah menghadapi Sean Strickland di UFC 276. Pada November 2022, dia mengalahkan Israel Adesanya. Sejak berkarier di MMA dari 2015, dirinya telah meraih 9 kemenangan dan 2 kekalahan.

Pilihan Editor: Hasil UFC 287: Menang KO atas Alex Pereira, Israel Adesanya Kembali Rebut Gelar Kelas Menengah

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


MUI Haramkan UFC, Mengapa Tinju Bebas Dilarang Menurut Islam?

8 hari lalu

Aksi Alexander Volkanovski saat melawan Yair Rodriguez dalam pertarungan UFC 290 di Las Vegas, AS, 8 Juli 2023. Alexander Volkanovski menang TKO pada ronde ketiga atas Rodriguez. Dengan kemenangan itu, Volkanovski berhasil mempertahankan sabuk juara kelas bulu untuk kali kelima sejak merebutnya dari Max Holloway pada 2019. Stephen R. Sylvanie-USA TODAY
MUI Haramkan UFC, Mengapa Tinju Bebas Dilarang Menurut Islam?

MUI meminta pemerintah melarang tayangan pertandingan UFC. Mengapa tarung bebas haram dalam Islam?


Apa Itu Ultimate Fighting Championship atau UFC yang Diharamkan MUI?

8 hari lalu

Ilia Topuria saat melawan Alexander Volkanovski dalam pertandingan UFC 298 di Anaheim, California, AS, 18 Februari 2024. Kemenangan ini memastikan Ilia Topuria memiliki rekor sempurna. Ia tak terkalahkan dalam 15 pertandingan. Gary A. Vasquez-USA TODAY Sports
Apa Itu Ultimate Fighting Championship atau UFC yang Diharamkan MUI?

Majelis Ulama Indonesia atau MUI meminta pemerintah menghentikan tayangan Ultimate Fighting Championship. Apa itu UFC?


Hasil UFC Vegas 93: Jeka Saragih Kalah dari Westin Wilson dalam Pertarungan Kelas Bulu

16 hari lalu

Jeka Saragih. (Foto: Mola TV)
Hasil UFC Vegas 93: Jeka Saragih Kalah dari Westin Wilson dalam Pertarungan Kelas Bulu

Atlet bela diri campuran Indonesia, Jeka Saragih, menelan kekalahan dari Westin Wilson pada ronde pertama pertarungan kelas bulu UFC.


Mengenal Islam Makhachev, Petarung MMA yang Mempertahankan Gelar Juara UFC Kelas Ringan

26 hari lalu

Islam Makhachev. Mandatory Credit: Joe Camporeale-USA TODAY Sports
Mengenal Islam Makhachev, Petarung MMA yang Mempertahankan Gelar Juara UFC Kelas Ringan

Islam Makhachev mempertahankan gelar juara UFC kelas ringan (66-70 kilogram) di arena UFC 302, Ahad, 2 Juni 2024


Mantan Presiden Amerika Donald Trump Main TikTok, Aplikasi yang Pernah Dia Blacklist

29 hari lalu

Tiktok Donald Trump. Foto : TikTok
Mantan Presiden Amerika Donald Trump Main TikTok, Aplikasi yang Pernah Dia Blacklist

Hadirnya Donald Trump di platform TikTok memantik diskusi banyak pihak. Dia berbalik sikap justru Presiden Joe Biden mengesahkan UU larangan TikTok.


Islam Makhachev Pertahankan Gelar UFC dengan Kalahkan Dustin Poirier, Incar Sabuk Kedua

30 hari lalu

Islam Makhachev. (instagram/@islam_makhachev)
Islam Makhachev Pertahankan Gelar UFC dengan Kalahkan Dustin Poirier, Incar Sabuk Kedua

Islam Makhachev berhasil mempertahankan gelar juara UFC juara kelas ringan (66-70 kg) dengan mengalahkan Dustin Poirier.


Bintang MMA Conor McGregor Akan Terus Kejar Peluang Akting Setelah Bintangi Road House

31 Maret 2024

Conor McGregor dalam film Road House. (dok. Prime Video)
Bintang MMA Conor McGregor Akan Terus Kejar Peluang Akting Setelah Bintangi Road House

Bintang MMA, Conor McGregor, mengungkapkan bahwa perannya dalam remake film Road House hanyalah awal dari terjunnya ke dalam industri film.


4 Perbedaan Road House Tahun 2024 dan 1989

22 Maret 2024

Film Road House yang tayang di Prime Video. (dok. Prime Video)
4 Perbedaan Road House Tahun 2024 dan 1989

Road House (2024) merupakan konsep ulang dari film klasik tahun 1989 yang berjudul sama


Hasil MMA: Ilia Topuria Jadi Juara Baru Kelas Bulu UFC, Langsung Tantang Conor McGregor

18 Februari 2024

Ilia Topuria. Reuters/Gary A. Vasquez-USA TODAY Sports
Hasil MMA: Ilia Topuria Jadi Juara Baru Kelas Bulu UFC, Langsung Tantang Conor McGregor

Ilia Topuria menjadi juara baru kelas bulu UFC dengan mengalahkan Alexander Volkanovski. Langsung menantang Conor McGregor.


Bintang MMA Conor McGregor Adu Akting dengan Jake Gyllenhaal di Film Road House

4 Februari 2024

Conor McGregor. REUTERS/Mario Anzuomi
Bintang MMA Conor McGregor Adu Akting dengan Jake Gyllenhaal di Film Road House

Atlet MMA Conor McGregor akan menjalani debut akting dalam dunia film. Ia akan membintangni film produksi Amazon, Road House.